Reporter : Ahmad Fauzi
HarianJatim.comTuban-Menjelang Pelaksanaan Pencoblosan Pemilihan Bupati dan wakil Bupati Kabupaten Tuban yang akan di laksanakan pada tanggal 9 Desember Pihak Bawaslu Terus meningkatkan Pengawasan baik melalui Panwascam hingga PPD Serta memberikan Sosialisasi Pengawasan Partisipatif kepada elemen Tokoh Masyarakat ,Pemuda
Kegiatan Sosialisasi Pengawasan Partisipatif ini di inisiasi oleh Panwascam Soko yang di pusatkan di Pendopo Kecamatan Soko,Kamis (20/11/2020)
Luqman Aris Hariyanto ,SH Ketua Panwascam Soko Berharap dengan adanya kegiatan Sosialisasi Pengawasan Partisipatif dengan melibatkan tokoh masyrakat nantinya bisa meningkatkan sinergitas pengawasan agar pilkada kabupaten Tuban bisa berjalan aman.jujur dan adil
” Kita Harapkan dengan adanya kegiatan Sosialisasi Partisipatif ini nantinya Masyarakat memahami aturan dan tata cara pelaporan apabila terdapat masalah/ pelanggaran baik pada Paslon maupun Timses ucap ketua Panwascam Soko”
Hadir dalam acara Kegiatan Sosialisasi Pengawasan Partisipatif dari berbagai Organisasi Masyarakat di kecamatan Soko diantaranya Ansor, Karangtaruna,, Perguruan Silat serta Narasumber dari Akademk Almas udah S,HI ,Ma juga dari JPPR
( Af)