Legislator PKB Nur Aziz Bagikan Santunan kepada Anak yatim-piatu

  • Bagikan

Reporter: Ahmad Fauzi

Tuban-harianjatim.com. Anggota DPRD Provinsi Jawa Timur dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa Nur Aziz Bersama Lembaga NU Care memberikan santunan kepada anak yatim-piatu di kelurahan Ronggomulyo Tuban dan sekitarnya ,Kamis (28/04/2022)

Menurut pria Kelahiran asli Kabupaten Tuban pemberian Santunan tersebut merupakan agenda rutin tahunan yang dilakukan menjelang akhir romadhon

Nur Aziz juga memberikan semangat kepada anak yatim-piatu untuk tetap semangat dalam belajar dan menggapai cita-cita agar nantinya kedua orang tua mereka yang sudah tiada akan juga merasakan kebahagiaan melihat kesuksesan anaknya masing-masing

“Karena anak-anak ini memiliki masa depan yang panjang dan mereka harus meraih masa depan lebih baik lagi di masa yang akan datang,” pungkasnya

( af)

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

banner 728x90
Verified by MonsterInsights
🏖️ ofertas punta cana. Earn recurring commissions by referring others — completely free and simple to use on websites and social media. Exact matches only.