Ultah ke 35 , SMPN 4 Bojonegoro Adakan Bhakti Sosial

  • Bagikan

Reporter: Ahmad Fauzi

Bojonegoro-HarianJatim.com,Bertepatan dengan Hari Ulang Tahun sekolah ke-35 SMPN 4 Bojonegoro menggelar Acara Bhakti Sosial dengan mitra sekolah dasar /mi yang berada di dekat lokasi SMPN 4 Bojonegoro,Rabu (22/12/2021)

Kegiatan bakti sosial bagi mitra sekolah di sekitar SMPN 4 Bojonegoro di serahkan langsung oleh wakil kepala sekolah Bidang Kurikulum,Humas dan di terima langsung oleh beberapa kepala Sekolah SD

Kepala SMPN 4 Bojonegoro Agus Sugianto S.Pd menjelaskan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk sinergitas yang selama ini sudah terjalin sehingga ia berharap bantuan berupa paket sembako bisa di terima oleh siswa/i SD yang benar-benar membutuhkan dan bisa meringankan beban para penerima

Pria kelahiran Surabaya ini juga menjelaskan bahwa terkait Teknis penyerahan paket sembako pihak sekolah melaksanakan kunjungan dan menyerahkan langsung di masing-masing SD/MI

Kepala SDN Simo Drs Barmawi Agus Purwanto mengucapkan Terimakasih Kepada pihak SMPN 4 Bojonegoro yang sudah melaksanakan kegiatan Bhakti Sosial dengan menyerahkan paket sembako kepada lembaga SDN Simo

Kepsek juga mengucapkan selamat atas ulang tahun SMPN 4 Bojonegoro semoga SMPN 4 Bojonegoro selalu mencetak generasi muda yang berprestasi di segala bidang

( af)

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

banner 728x90
Verified by MonsterInsights
exact matches only. Contains custom information set by the web developer via the _setcustomvar method in google analytics. Bienvenido a la sección dedicada a cayo santa maria :.