Kwabena Appiah Kubi; Sekarang Saya Madura United

  • Bagikan
Kwabena Appiah Kubi. (foto: dok. Madura United FC)

Reporter: Ryan

Olahraga-harianjatim.com. Pemain baru Madura United Kwabena Appiah Kubi memuji pemain klub sepak bola asal Madura ini.

“Saya senang berada di klub ini. Klub yang mempunyai pemain-pemain bagus, klub yang konsisten,” kata Kwabena Appiah Kubi Pemain Madura United FC.

Kwabena Appiah Kubi menyatakan kesiapannya untuk memperkuat Madura United dalam setiap pertandingan.

“Saya berharap bisa membantu tim ini, bisa membantu teman-teman saya,” tambah dia.

Bahkan Kwabena Appiah Kubi akan terus berupaya untuk memberikan yang terbaik untuk klub sepak bola kebanggaan warga Madura itu.

“Saya akan bekerja keras untuk membawa TIM ini lebih baik kedepannya. Sekarang saya Madura United,” jelas Kwabena Appiah Kubi.


Baca Juga : Kwabena Appiah Kubi Bakal Perkuat Lini Depan Madura United

Ikuti informasi terkini melalui harianjatim.com.

(ry/red)

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

banner 728x90
Verified by MonsterInsights
Free ad network. Booking todo incluido ofertas al caribe.