Anggota DPR RI Farida Hidayati Tinjau Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 di Kantor PCNU Bojonegoro

  • Bagikan

Reporter : Ahmad Fauzi

Bojonegoro- HarianJatim.com,Anggota DPR RI Fraksi PKB Dapil Bojonegoro- Tuban Farida Hidayati Meninjau Pelaksanaan Vaksinasi Covid-19 di kabupaten Bojonegoro Tepatnya di kantor PCNU Kabupaten Bojonegoro, Senin(23/08/2021)

Kedatangan Anggota DPR RI Farida Hidayati Di Sambut Langsung Pengurus PCNU kabupaten Bojonegoro

Saat Temui Awak Media Politisi Cantik Asal PKB Sangat merasa Senang Sekali melihat antusias warga dan para Pelajar yang dengan Sukarela antri mendaftarkan diri Vaksinasi Covid 19 ini Serta Tetap Mematuhi protokol Kesehatan Pencegahan Covid-19

Baca Juga :  Seret Eks Menag Yaqut, Gus Lilur Desak KPK Transparan soal Aliran Dana Kasus Korupsi Kuota Haji

Harapan saya Agar masyarakat Bojonegoro semuanya Bisa tervaksinasi Sehingga angka Penyebaran Virus Covid-19 di kabupaten Bojonegoro Bisa menurun Serta Masyarakat bisa Beraktivitas Kembali Normal Seperti Biasanya

Saat di Singgung Mengenai Program Vaksinasi Merah Putih yang akan di Gagas Oleh Pemerintah Pusat Anggota DPR RI Sangat Mendukung program ini di karenakan Vaksin merah Putih inI merupakan Buatan dalam Negeri Sehingga Apabila ini bisa di selesaikan Dengan Cepat Pemerintah juga akan bisa melaksanakan Vaknisasi menyeluruh ke masyarakat

Baca Juga :  Tebar Manfaat di Usia ke-77, Puluhan Anak dan Lansia Serbu Bakti Sosial Kesehatan Klinik Az-Zainiyah

apabila sudah diakui secara medis dan internal melalui WHO. DPR RI pasti akan mendukung terkait vaksinasi Merah Putih ini Pungkas Farida Hidayati

Anggota DPR RI Farida Hidayati Bersama Pengurus PC NU Kabupaten Bojonegoro

Sementara itu Perwakilan Dinas Kesehatan Kabupaten Bojonegoro imam Wahyudi Bidang Survailent dan imunisasi Mengatakan dalam Mendukung Program Vaksinasi Hari ini yang Bekerjasama dengan Anggota DPR RI Farida Hidayati Pihaknya Menerjunkan 27 Nakes Untuk melaksanakan kegiatan mulai dari Input data, Screening, Penyuntikan hingga Observasi

Baca Juga :  Konflik KKP vs ESDM Soal IUP Pasir Laut Akhirnya Usai, Gus Lilur Angkat Bicara

Selain itu Iman Wahyudi Juha Mengatakan /Total Vaksinasi hari ini pihaknya Mengalokasikan Sebanyak 500 Via Vaksin dosis Pertama untuk 500 Masyarakat umum dan Pelajar yang mengikuti Vaksinasi Massal Hari ini

( af)

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

banner 728x90
Verified by MonsterInsights
essential tools for website and social media. Booking todo incluido ofertas al caribe.